Kamis, 02 Mei 2013

Resep Masakan - KFC Extra Crispy

How to Cook Trim any excess skin and fat from the chicken pieces. Preheat the shortening in deep-fryer to 350 degrees. Combine the beaten egg and milk in a medium bowl. In another medium bowl, combine the remaining coating ingredients (flour, salt, pepper and MSG). When the chicken has marinated, transfer each piece to paper towels so that excess liquid can drain off. Working with one piece at a time, first dip in egg and milk then coat the chicken with the dry flour mixture, then the egg and milk mixture again, and then back into the flour. Be sure that each piece is coated very generously. Stack the chicken on a plate or cookie sheet until each piece has been coated. Drop the chicken, one piece at a time into the hot shortening. Fry half of the chicken at a time (4 pieces) for 12-15 minutes, or until it is golden brown. You should be sure to stir the chicken around halfway through the cooking time so that each piece cooks evenly. Remove the chicken to a rack or towels to drain for about 5 minutes before eating. Translate dalam versi Indonesia By Trisna KFC Extra Crispy 1 ekor ayam utuh potong2 menjadi beberapa bagian 6-8 cangkir shortening ( minyak beku ) Bahan2nya : 1 butir telu yang sedang besarnya 1 cangkir susu 2 cangkir tepung serba guna 2 1/2 sendok teh garam 3/4 sendok teh merica bubuk 3/4 sendok teh MSG 1/8 sendok teh Bawang Putih bubuk 1/8 sendok teh soda kue Cara buat : Buang gelambir2 lemak yang terdapat pada ayam. Panaskan miyak terlebih dahulu didalam- wajan atau wadah untuk menggoreng sampai panasnya mencapai 350 derajat{dikira2 aja panasnya) Campurkan susu dan telur. Aduk2 biar rata. Sisihkan Campurkan tepung, garam, lada , MSG, bawang putih bubuk dan soda kue Letakkan masing-masing potongan ayam ke serbet agar kelebihan cairan dari ayam bisa dihilangkan. Celupkan potongan2 ayam tersebut kedalam campuran telur dan susu lalu guling2kan ayam dengan campuran tepung kering, celupkan kembali ke dalam campuran telur dan susu, lalu guling2kan kembali Amati masing-masing potongan ayam apakah sudah berlapis tepung dengan baik. Sisihkan ayam yang sudah terlapis tepung pada piring Masukan potongan2 ayam yang sudah terlapis tepung kedalam miyak yang sudah panas tadi Gorenglah minimal 4 potong ayam selama 12-15 menit, atau sampai kecoklatan

Resep Kue Brownis Coklat Kukus

Bahan-bahan : 300 gr gula halus 200 gr mentega, dicairkan 200 gr tepung terigu 6 butir telur 1/2 sendok teh sp 1/2 sendok teh baking powder 50 gr coklat bubuk 150 gr coklat blok, dicairkan Cara membuat: mekser gula,telur, dan sp selama 15 mnt. kemudian masukkan terigu, coklat bubuk, baking powder sambil terus dimekder. masukkan mentega cair diaduk tapi tidak dengan mekser. terakhir masukkan coklat yang dicairkan trus masukkan ke loyang dan kukus selama 20 menit. resep ini untuk loyang ukuran 25X25 cm.potong menurut selera

Kakiage Don, Nasi Komplet Gaya Jepang

Image Nasi komplet gaya Jepang ini bukan hanya enak tetapi juga praktis. Gorengan sayuran yang rasanya renyah gurih. Setelah disiram saus shoyu yang gurih enak dan menyatu dengan nasi pulen, rasanya sungguh dahsyat. Gurih-gurih renyah! Bahan: 400 g nasi pulen hangat Sayuran Goreng: 100 g wortel, potong-potong 100 g daun kol, iris kasar 75 g tauge 1 batang daun bawang, iris kasar 1 batang daun seledri, iris kasar Aduk rata: 100 g tepung terigu 2 sdm tepung beras 200 ml air 1/2 sdt merica bubuk 1 siung bawang putih, parut 1 sdt garam Saus Shoyu, masak jadi satu: 150 ml kecap Jepang 2 sdm saus BBQ 1/2 sdt merica bubuk 1 sdt tepung maizena, larutkan dengan sedikit air Cara membuat: Sayuran Goreng: Campur sayuran dan adonan tepung hingga rata. Goreng sesendok demi sesendok makan penuh hingga kuning kecokelatan dan kering. Angkat dan tiriskan. Penyajian: Taruh nasi dalam 3 mangkuk saji. Beri masing-masing 2 buah sayuran goreng. Tuangi saus Shoyu. Sajikan segera. Untuk 3 orang

Resep Masakan Ayam Goreng Bumbu Lengkuas

Bahan: 1 ekot ayam, potong jadi 8 200 cc air 1 batang serai, memarkan 6 siung bawang merah 4 siung bawang putih 5 buah kemiri 2 cm kunyit 1 cm lengkuas 1 sendok teh garam Cara memasak: Haluskan bawang merah, bawang putih, kemiri, kunyit, lengkuas dan garam Lumurkan pada ayam dan masak hingga ayam berubah warna Masukkan air Kecilkan aku kemudian ungkep hingga air habis Pisahkan ayam dari bumbu bumbunya lalu goreng hingga kecoklatan Angkat dan tiriskan Tumis sisa bumbu dengan sedikit minyak sampai kering Taburkan diatas ayam goreng Comments (2) Resep Masakan Indonesia - Resep Sop Iga Sapi Resep Masakan - Resep Masakan Indonesia Resep Masakan Indonesia - Resep Sop Iga Sapi Bahan: 750 gram iga sapi 2 buah wortel potong tebal 4 buah kentang ukuran kecil, potong dadu 3 batang daun bawang, cincang Bumbu I: 3 cm jahe, dikeprek 3 cm kayu manis 2 buah pekak 4 butir kapulaga 2 butir kaldu blok 1/4 buah pala, dikeprek garam secukupnya Bumbu II: 8 buah bawang putih 5 buah bawang merah Cara Membuat: 1. Rebus tulang iga dengan api sedang selama kurang lebih 2 jam agar empuk 2. Masukkan bumbu I ke dalam rebusan iga, dan rebus kembali selama 60 - 90 menit hingga daging empuk 3. Haluskan bumbu II, kemudian tumis hingga harum. Masukkan wortel dan kentang ke dalam tumisan hingga layu. 4. Masukkan wortel dan kentang ke dalam rebusan iga, dan masak kembali setidaknya 10 - 15 menit.

Resep Masakan Es Durian Segar

Bahan: 1/2 Mangkok durian matang 5 sendok makan susu cair 1 cangkir gula pasir 3 sendok makan tepung maizena 2 sendok teh ekstra kopi Cara membuatnya: Rebus susu dengan gula hingga mendidih Campurkan Tepung maizena, ekstra kopi dan durian menjadi satu Masukkan campuran tersebut ke dalam susu Aduk hingga rara dan tunggu sampai mendidih lagi Setelah semunya tercampur baru masukkan ke lemari es Diamkan hingga keras dan sajikan

Jumat, 12 April 2013

PANTUN CINTA

Berangkat bareng si Olga Dekat masinis yg minum Jamu Terdapat seribu Curiga Di balik manis Senyum kamu memanglah tidak enak makan nasi, bila nasi tanpa ada lauknya, kuberikan cinta buatmu setulus hati, dengan bukti untukmu kuslalu setia… didalam kardus ada rambutan, disamping kardus ada nanas, cinta tulus sudah didasari iman, gak akan terperosok ke pergaulan bebas... langit turunkan hujan, terkadang gerimis terkadang deras, sakit hatiku sudah kau pulihkan, dengan senyum manismu yang ikhlas… buah rambutan kulitnya berbulu, kalau merah tandanya matang, kalau emang cinta buktikan kepenghulu, janganlah cuma dibibir doang… anak-anak membawa tas, membawa tas pergi sekolah, sayang,,,selamat beraktifitas, dan semoga dapat rezeki berkah... jalan-jalan keliling dunia hanya untuk beli akuarium yg sangat membuatku bahagia, waktu melihatmu tersenyum :* makan sepiring berdua, ibarat cinta yang setia, pusingku sembuh tiba-tiba, karena kau obati dengan salam sapa… mentari gak sempat keluar, karena sedang gerimis, karena watakmu sangat sabar, membuat cintaku untukmu gak bisa habis... karena kamu selalu jujur, membuat hatiku semakin sayang, sayang,,,setelah sholat dhuhur, kuucapkan mat makan siang… mentari sedang sembunyi, karena akan turun hujan, kuucapkan selamat pagi, buat engakau yang kudambakan... dari stasiun senin ke surabaya, naik kereta kelas ekonomi, biarpun ada yang lebih kaya harta, aku tetap ikhlas memilihmu yang kaya hati… sungguh aku terpesona, terpesona senyummu yang buat hatiku tentram, sayangku,,,selamat sholat isha, dan tak lupa kuucap sapa mat malam… Jalan jalan beli jamu tidak lupa membeli kayu jauh jauh kerumah mu hanya untuk bilang i love you. makan nasi sama sambal, sambal teri lalap kemangi, cinta dihati ini pasti kekal, kekal untukmu yang berhak memiliki…